√ Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu : Alamat & Nomor Telepon

Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu – BPJS Ketenagakerjaan atau BP Jamsostek adalah badan hukum publik yang memberikan perlindungan kepada seluruh pekerja Indonesia. Setiap perusahaan di Indonesia diwajibkan mendaftarkan para karyawannya untuk menjadi peserta BP Jamsostek.

Dengan BPJS Ketenagakerjaan, maka setiap peserta yaitu para pekerja akan mendapatkan perlindungan berupa Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JK), Jaminan Hari Tua (JHT) dan Jaminan Pensiun (JP). BPJS Ketenagakerjaan ditunjukan untuk pekerja Penerima Upah (PU) ataupun Bukan Penerima Upah (BPU).

Setiap pekerja di seluruh Indonesia berhak menerima layanan perlindungan BPJS Ketenagakerjaan. Oleh sebab itu, untuk memberikan pelayanan secara maksimal dan menjangkau para peserta di berbagai daerah, BPJS Ketenagakerjaan menyediakan fasilitas kantor cabang di seluruh wilayah Indonesia.

Kantor cabang BPJS Ketenagakerjaan ini ditunjukan sebagai fasilitas pelayanan yang didirikan di setiap kabupaten atau kode di Indonesia, termasuk juga di Indramayu. Adapun alamat, nomor telepon dan jam operasional kantor BPJS Ketenagakerjaan kota Indramayu, simak selengkapnya pada ulasan di bawah ini.

Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu

Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu

Di Indramayu sendiri berdiri satu kantor BP Jamsostek yang akan memudahkan akses masyarakat Indramayu untuk mendapatkan pelayanan. Dengan adanya kantor layanan di kota Indramayu, tentu saja bagi peserta yang memiliki kepentingan terkait BPJSTK akan lebih mudah dan dekat.

Dengan demikian, maka tidak perlu jauh-jauh ke kantor pusat di Jakarta Selatan untuk mengurus kepentingan terkait BPJSTK sesuai kebutuhan peserta. Dalam hal itu, berikut kodebpjs.com akan menyajikan ulasan terkait alamat, nomor telepon dan jam buka kantor BPJS Ketenagakerjaan di kota Indramayu.

Alamat Kantor

Alamat Kantor

Nah, bagi Anda peserta BPJSTK di kota Indramayu yang memiliki kepentingan terkait BP Jamsostek, bisa langsung mengunjungi kantor pelayanan offline dengan alamat sebagai berikut.

Alamat kantor cabang Indramayu Sudirman berlokasi di Grand Royal Residence 1 Kav. 09, Karangmalang, Kecamatan Indramayu, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat 45213.

Nomor Telepon

Nomor Telepon

Tak hanya menyediakan pelayanan offline di kantor cabang, namun BP Jamsostek Indramayu juga menyediakan pelayanan via telepon. Adanya layanan via telepon ini memungkinkan Anda untuk menyelesaikan kepentingan BP Jamsostek tanpa perlu mengunjungi kantor cabang.

Adapun nomor telepon BPJS Ketenagakerjaan Indramayu yang bisa dihubungi yaitu 0234-277209 atau 0234-7124828. Menghubungi nomor BP Jamsostek Indramayu akan dikenai biaya telepon, sesuai kebijakan masing-masing provider.

Jam Operasional

Jam Operasional

Hal yang perlu Anda ketahui adalah layanan offline dan telepon hanya dilakukan pada saat jam kerja layanan saja. Jadi pelayanan hanya dilayani pada saat jam kerja.

Pada saat PPKM Darurat atau di wilayah zona merah, jam operasional kantor BPJSTK Indramayu yaitu buka mulai pukul 09.00 – 15.00 waktu setempat, Senin – Jum’at. Sedangkan, untuk Non PPKM atau wilayah zona non merah, kantor BP Jamsostek buka hari Senin – Jum’at mulai pukul 08.00 – 15.30 waktu setempat.

Pelayanan Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu

Pelayanan Kantor BPJS Ketenagakerjaan Indramayu

Kehadiran kantor cabang di Indramayu yaitu untuk memberikan pelayanan kepada para peserta BPJSTK di Indramayu. Berbagai pelayanan di sediakan oleh BP Jamsostek Indramayu.

Baik melalui kantor cabang maupun telepon peserta bisa melakukan pendaftaran baru, MENGECEK NOMOR BPJS KETENAGAKERJAAN, mengurus program jaminan sosial BPJS Ketenagakerjaan dan berbagai layanan administrasi lainnya.

Selain itu, kantor BP Jamsostek Indramayu juga melayani peserta yang ingin melakukan pencairan dana, MENGURUS KARTU BPJS KETENAGAKERJAAN HILANG dan lain sebagainya. Intinya, kantor BP Jamsostek ini disediakan untuk memberikan pelayanan program jaminan perlindungan kepada seluruh pekerja di Indonesia.

Nah, demikianlah informasi dari kodebpjs.com terkait alamat, nomor telepon dan jam operasional kantor layanan BP Jamsostek kota Indramayu. Demikian ulasan lengkap dari kami, semoga artikel di atas bermanfaat.