25 Cara Menghilangkan Mata Panda Alami, Cuma 5 Menit!!

Cara Menghilangkan Mata Panda – Dibandingkan Pria, mungkin Wanita jauh lebih resah ketika muncul Mata Panda. Bukan tanpa alasan, muncul nya Mata Panda bisa mempengaruhi kecantikan wajah serta membuat wajah tampak lesu, pucat dan kurang sehat.

Mata Panda merupakan kondisi munculnya lingkaran hitam di kulit sekitar mata, seperti Mata seekor Panda. Kondisi seperti ini umumnya terjadi setelah kalian begadang, kekurangan cairan, paparan sinar matahari dan lain sebagainya.

Sementara itu, bagi seseorang yang mengalami keluhan ini, terutama kaum Wanita, mereka selalu mencari cara menghilangkan Mata Panda. Jika kalian juga membutuhkan cara tersebut, maka simak terus artikel ini sampai akhir.

Disini kami telah merangkum beberapa cara yang bisa digunakan untuk menghilangkan Mata Panda secara alami. Selain itu, kami juga punya penjelasan tentang penyebab hingga risiko yang mungkin dialami oleh pengidap Mata Panda.

Cara Menghilangkan Mata Panda

Cara Menghilangkan Mata Panda

Menjaga kesehatan Mata tentu sangat penting, kalian bisa meminum Jus Tomat, Jus Apel atau mengkonsumsi buah-buahan lain yang mengandung banyak Vitamin A. Selain itu, mengurangi aktivitas di depan layar Komputer dan smartphone juga bisa membuat Mata tetap sehat.

Jika tidak terlalu memperhatikan kesehatan Mata, maka tidak menutup kemungkinan kalian bisa mengalami gangguan kesehatan di bagian tersebut seperti Iritasi, Belekan hingga Katarak yang hanya bisa disembuhkan dengan cara Operasi Katarak.

Selain menimbulkan risiko gangguan kesehatan Mata, bagi kalian yang kurang menjaga kesehatan Mata juga bisa mengalami Mata Panda. Memang kondisi ini tidak berbahaya bagi kesehatan, tapi bagi kaum Wanita, Mata Panda merupakan salah satu musuh terberat.

Kenapa begitu? Seperti kami singgung diatas bahwa Mata Panda bisa mengurangi kecantikan wajah, bahkan jika kondisi Mata Panda sudah parah, hal itu bisa membuat wajah tampak jauh lebih tua dan mengurangi rasa percaya diri.

Mata Panda umumnya disebabkan oleh beberapa faktor berikut ini :

  • Kekurangan cairan tubuh
  • Kurang tidur
  • Efek merokok
  • Meminum minuman beralkohol
  • Alergi
  • Paparan sinar matahari
  • Gejala penuaan
  • Genetik
  • Produk melanin berlebih
  • Gangguan Tiroid
  • Infeksi pada kulit wajah
  • Penggunaan obat tetes mata
  • Kelelahan
  • Sering menggosok area bawah mata

Lalu bagaimana cara menghilangkan Mata Panda? Apakah perlu obat dan tindakan medis khusus guna menghilangkan Mata Panda? Tidak perlu, berikut adalah beberapa tips menghilangkan Mata Panda secara alami :

1. Memperbaiki Jam Tidur

Cara pertama untuk menghilangkan Mata Panda adalah memperbaiki jam tidur, kurangi begadang. Bagi yang sedang mengalami Mata Panda, cobalah untuk tidur di bawah jam 10 malam dan bangun pagi hari di jam 5 – jam 6. Sebab, ketika mata kurang tidur, hal tersebut bisa membuat mata lelah dan menimbulkan Mata Panda.

2. Pilih Posisi Tidur

Kemudian, posisi tidur yang tepat juga bisa menjadi cara untuk menghilangkan Mata Panda. Pada saat tidur, posisi kepala kalian berada lebih tinggi dari tubuh supaya cairan mata tidak menggenang di bawah mata yang mengakibatkan mata bengkak dan munculnya Mata Panda.

3. Minum Air Putih

Memperbanyak minum air putih juga bisa menghilangkan Mata Panda dengan efektif. Ketika cairan tubuh tercukupi, maka kesehatan Mata dan anggota tubuh lainnya bakal lebih terjaga.

4. Kompres Mata Panda Dengan Es Batu

Selanjutnya, kalian juga bisa menghilangkan Mata Panda dengan cara mengompres area Mata Panda menggunakan Es Batu. Sudah banyak yang menggunakan cara ini dan terbukti bisa menghilangkan Mata Panda dalam waktu singkat.

5. Kompres Mata Dengan Teh Bekas

Selain menggunakan Es Batu, kalian juga bisa menggunakan Teh Basi sisa semalam untuk mengompres area Mata Panda. Lakukan cara ini setiap bangun setelah bangun tidur agar Mata Panda bisa hilang sempurna.

6. Menempelkan Sendok Dingin

Dengan cara menempelkan sendok yang di simpan di dalam Freezer selama 15 sampai 20 menit juga menjadi trik ampuh untuk menghilangkan Mata Panda. Cara ini bisa dilakukan secara rutin sampai lingkaran Mata Panda memudar.

7. Gunakan Lidah Buaya

Lidah Buaya memiliki banyak kandungan yang kaya akan manfaat, salah satunya untuk menghilangkan Mata Panda. Kalian bisa mengoleskan cairan Lidah Buaya pada bagian bawah mata sambil memijat lembut selama 10 – 15 menit.

8. Gunakan Masker Mentimun

Masker yang terbuat dari irisan Mentimun juga bisa kalian gunakan untuk memudarkan lingkaran hitam di bawah mata. Gunakan masker ini setiap hari selama 10 menit sebelum tidur.

9. Gunakan Masker Tomat

Jika tidak ada Tomat, kalian bisa menggunakan Tomat sebagai penggantinya. Iris Tomat menjadi dua bagian, lalu tempelkan pada kedua mata dan diamkan selama beberapa menit.

10. Gunakan Masker Ampas Kopi

Bagi yang suka minum kopi, kalian bisa memanfaatkan ampas Kopi untuk dioleskan ke area bawah mata. Cara ini berguna untuk menghapus lingkaran hitam Mata Panda.

11. Mengkonsumsi Buah Lemon

Buah Lemon memiliki kandungan vitamin C yang cukup banyak dan baik bagi kesehatan kulit. Kalian bisa mengoleskan air perasan buah Lemon ke area Mata Panda. Atau membuat jus Lemon dan meminumnya secara rutin.

12. Mengkonsumsi Madu

Minum Madu secara rutin tidak hanya mampu memaksimalkan metabolisme tubuh, tapi juga bisa berguna untuk menghilangkan Mata Panda secara alami.

13. Gunakan Masker Irisan Kentang

Kentang merupakan jenis sayuran yang kaya akan Karbohidrat, serta mampu mengurangi Pigmentasi dan memperlambat aktivitas Tirosinase. Dengan cara mengkonsumsi sayur Kentang secara rutin, maka kalian bisa menghilangkan Mata Panda sekaligus membuat kulit menjadi lebih sehat.

14. Gunakan Masker Bengkuang

Bengkuang adalah buah yang kaya akan Vitamin C dan B1. Zat yang terkandung dalam buah ini mampu menyehatkan kulit dan menghilangkan Mata Panda. Cara menggunakan buah untuk menghilangkan Mata Panda adalah :

  • Parut satu buah Bengkuang sampai halus
  • Setelah itu oleskan pada bagian Mata Panda
  • Diamkan kurang lebih 10 – 15 menit
  • Lalu bilas dengan air bersih.

15. Susu

Susu juga menjadi salah satu alternatif dalam menghilangkan Mata Panda. Cara nya, masukkan 1 gelas susu dalam Kulkas kurang lebih selama 20 menit. Setelah itu, celupkan Kapas pada susu lalu oleskan pada bagian Mata Panda.

16. Teh Hijau

Teh Hijau mempunyai kandungan Antioksidan tinggi yang mampu memudarkan lingkaran hitam di area bawah mata dengan efektif. Silahkan rendam Teh Hijau pada segelas air lalu simpan di dalam Kulkas selama 20 menit. Setelah itu, basuh area Mata Panda menggunakan air rendaman Teh Hijau yang tadi. Lakukan cara ini secara bertahap, maka lingkaran Mata Panda bisa pudar dalam waktu kurang dari 3 hari.

17. Kunyit

Sifat Anti Inflamasi, Antibakteri dan Antioksidan yang dimiliki Kunyit mampu mencerahkan warna gelap di area bawah mata. Buatlah masker menggunakan parutan Kunyit, lalu oleskan pada bagian bawah mata. Diamkan kurang lebih 15 – 20 menit, setelah itu bilas dengan air bersih.

18. Minyak Almond

kandungan Sclerosant dan Emollient pada Minyak Almond terbukti mampu mencegah timbulnya pembuluh darah di bagian bawah kulit (Mata Panda). Teteskan Minyak Almond pada area bawah mata dan lakukan pijatan lembut. Cara ini bisa diterapkan oleh kalian untuk menghilangkan Mata Panda.

19. Minyak Zaitun

Selain Minyak Almond, kalian juga bisa menggunakan Minyak Zaitun untuk memudarkan Mata Panda dengan cara mengoleskannya ke bagian bawah mata. Kandungan Antioksidan yang dimiliki Minyak Zaitun di klaim mampu mencegah radikal bebas pada kulit wajah.

20. Minyak Kelapa

Cara menghilangkan Mata Panda yang terakhir adalah mengoleskan Minyak Kelapa secara rutin pada area bawah mata. Minyak Kelapa memiliki kandungan yang bagus untuk kesehatan kulit, banyak yang sudah membuktikan.

21. Air Mawar

Air Mawar terbukti mampu menenangkan dan meremajakan kulit wajah. Bukan hanya itu, Air Mawar juga cukup ampuh dalam menghapus Mata Panda. Kalian bisa menggunakan Air Mawar untuk cuci muka setiap bangun pagi dan sebelum tidur.

22. Air Perasan Kunyit

Selain dipakai untuk membuat masker, kalian juga bisa memanfaatkan air perasan Kunyit untuk cuci muka. Cara ini bisa menghilangkan Mata Panda sekaligus menyehatkan kulit dan mencegah penuaan dini.

23. Menjalani Terapi Kulit

Apabila semua cara diatas sudah di coba, tapi Mata Panda tidak kunjung memudar, maka kami sarankan untuk menjalani Terapi Kulit. Kalian bisa datang ke Klinik Kecantikan langganan atau datang langsung menemui Dokter Kulit terbaik di Purwokerto, Jogja, Bandung, Jakarta dan Kota lain untuk hasil maksimal.

24. Chemical Peeling

Chemical Peeling merupakan tindakan medis yang bertujuan merawat kulit bawah mata serta menghilangkan lingkaran Mata Panda. Proses ini dilakukan sesuai prosedur medis serta menggunakan fasilitas canggih.

25. Putih Telur

Terakhir, kalian bisa memanfaatkan Putih Telur guna memudarkan Mata Panda. Salah satu sumber protein Hewani yang cukup tinggi ini di klaim mampu mencerahkan sekaligus meremajakan kulit wajah.

Cara pengaplikasian nya pun cukup mudah, kalian hanya perlu mengocok satu butir telur, kemudian pecahakan pada mangkuk. Pisahkan antara Kuning Telur dan Putih Telur, lalu oleskan Putih Telur ke bagian Mata Panda dan diamkan selama 25 menit. Setelah itu bilas muka menggunakan air bersih sambil di pijat-pijat.

KESIMPULAN

Itu dia beberapa cara menghilangkan Mata Panda alami dari Kodebpjs.com. Lakukan cara-cara diatas secara rutin, maka hasil nya lingkaran hitam di area bawah akan memudar dalam waktu singkat. Tapi ingat, cara diatas mungkin tidak berhasil bagi semua pengidap Mata Panda, jika kondisi ini terus berlanjut, maka segera Konsultasi dengan Dokter Kulit untuk menjalani tindakan medis.

sumber gambar :

  • kompas.com
  • eventkampus.com